Gambar Iklan Mudah Bahasa Inggris
Kalimat yang Menggunakan Testimoni (Testimonial Statements)
Mengutip ulasan atau testimoni pelanggan yang puas untuk meningkatkan kredibilitas dan menarik konsumen baru.
Contoh: “Produk ini berhasil membuat saya menurunkan berat badan dalam 5 bulan!”
Kalimat yang Menunjukkan Keunikan (Unique Selling Proposition, USP)
Menekankan aspek unik atau berbeda dari produk yang tidak dimiliki pesaing. Contoh: “Satu-satunya dengan teknologi nano filter.”
9 Contoh Iklan Produk yang Menarik dan Kreatif beserta Penjelasannya
Kalimat yang Mengandung Fakta atau Data
Menggunakan data atau statistik untuk menunjukkan keefektifan atau popularitas produk. Contoh: “Bergabunglah dengan jutaan orang yang telah memilih produk kami!”
Headline yang Menarik
Headline harus menarik perhatian dan membuat audiens ingin tahu lebih banyak.
Headline merupakan kesempatan pertama untuk menarik minat konsumen, jadi penting untuk membuatnya menarik, unik, dan relevan dengan produk atau jasa yang diiklankan.
Visual yang Menarik
Gambar, grafik, atau video harus menarik secara visual dan relevan dengan pesan yang ingin disampaikan.
Visual yang baik membantu memperkuat pesan dan meningkatkan kemungkinan bahwa iklan akan diperhatikan dan diingat.
Keaslian dan Kepercayaan
Isi iklan harus jujur dan tidak menyesatkan. Menggunakan testimoni pelanggan, pengakuan, atau sertifikasi dapat menambah kepercayaan pada iklan dan merek secara keseluruhan.
Bahasa yang digunakan harus sesuai dengan target audiens, mudah dipahami, dan langsung pada poin. Hindari jargon yang berlebihan kecuali sangat relevan dengan audiens sasaran.
6 Contoh Iklan Niaga Penawaran yang Mudah Digambar dan Kreatif
Contoh Iklan Bahasa Inggris – Cinema XXI
Selanjutnya contoh dari penyedia layanan bioskop Indonesia yaitu XXI.
Pada iklan yang mereka posting dalam akun media sosial mereka ini, memiliki fungis untuk menawarkan promo yang sedang berlangsung pada XXI Cafe, sektor bisnis F&B dari XXI yang hadir di bioskop.
Dari iklan ini banyak informasi yang penting guna menarik pelanggan untuk melakukan suatu tindakan yakni pembelian.
Dengan menggunakan harga awal yang dicoret dan meng-highlight harga baru yang jauh lebih murah dapat menarik minat calon konsumen.
JENIS-JENIS IKLAN DALAM BAHASA INGGRIS
Iklan offline adalah jenis iklan yang disampaikan melalui media cetak dan media luar ruang. Ini adalah metode tradisional yang masih sangat efektif untuk menjangkau audiens tertentu. Iklan offline biasanya muncul di koran, majalah, baliho, selebaran, dan bahkan spanduk di jalanan. Jenis iklan ini memiliki kelebihan dalam menjangkau pembaca secara lokal atau spesifik, yang seringkali lebih mudah diterima oleh audiens tertentu. Contohnya termasuk iklan-iklan dalam brosur toko atau di dalam surat kabar yang menyampaikan promosi atau informasi acara.
Iklan online merujuk pada iklan yang dipasang di website, e-commerce, atau platform iklan digital seperti Google Ads, Facebook Ads, atau YouTube Ads. Jenis iklan ini semakin populer karena lebih mudah untuk diukur dan ditargetkan kepada audiens tertentu berdasarkan perilaku pengguna atau demografi. Iklan online menawarkan fleksibilitas dalam hal jenis format, mulai dari banner hingga video atau pop-up, serta kemampuan untuk melacak hasil secara langsung. Sebagai contoh, iklan banner di situs berita atau iklan yang muncul saat browsing di internet.
Kumpulan Contoh Iklan Produk Bahasa Inggris
Berikut contoh iklan produk bahasa Inggris yang simple beserta gambar dan artinya dalam bahasa Indonesia.
Kamu bisa menggunakan contoh iklan produk bahasa Inggris berikut sebagai referensi dalam membuat desain maupun slogan iklan.
Contoh iklan produk bahasa Inggris yang pertama merupakan produk perawatan tubuh dan kulit dari merek Humankind.
Humankind mempunyai slogan atau kalimat iklan sebagai berikut:
Reduce single-use plastic waste in your daily routine just by getting ready in the morning (Kurangi limbah plastik sekali pakai dalam rutinitas harian hanya dengan bersiap-siap di pagi hari).
Humankind selain memperlihatkan apa saja produk yang mereka tawarkan, lewat kalimatnya menegaskan bahwa mereka merek yang mendukung kelestarian lingkungan dan membatasi penggunaan plastik.
17 Contoh Iklan Pendidikan yang Mudah Digambar dan Penjelasannya
BOGO! Buy one get one free! (BOGO! Beli satu gratis satu!)
City Lips dalam iklannya kali ini memuat promo yaitu beli satu gratis satu atau disingkat dengan BOGO.
Adanya promo terbatas di waktu tertentu seperti valentine, tanggal cantik, atau cuci gudang juga dapat menambah minat konsumen untuk membeli produk kita.
Chocolate & almonds make the best pair. (Cokelat & almond adalah pasangan terbaik).
Contoh iklan produk bahasa Inggris merek Pure Heart sangat simple, tapi kita dapat memperkirakan kandungan produknya yaitu cokelat dan almond.
Once you pop, you can’t stop (Sekali kamu buka, kamu tidak bisa berhenti).
Siapa yang tidak kenal merek camilan yang satu ini? Pringles kali ini hadir dengan rasa Texas BBQ.
Pringles menampilkan slogan yang memiliki rima ‘pop’ dan ‘stop’, hal ini akan membuat kata-kata tersebut membekas pada konsumennya.
Contoh iklan produk bahasa Inggris selanjutnya merupakan produk Nutella. Produk selai yang satu ini sangat populer di kalangan pecinta roti.
Nutella kali ini menggunakan kalimat iklan sebagai berikut:
Please do not lick the page (Tolong jangan menjilat halaman ini).
Nutella memberikan peringatan kepada konsumennya untuk tidak menjilat halaman yang konsumen lihat karena terbayang akan kelezatan Nutella.
Kalimat yang Menyampaikan Manfaat (Benefit Statements)
Kalimat ini menjelaskan manfaat atau keuntungan yang akan diperoleh konsumen dari produk atau layanan.
Contoh: “Dengan meminum vitamin ini matamu tidak akan cepat lelah dan minus pun berkurang!”